Setting Fitur Perhitungan PPh 21 Gaji Karyawan Tetap Accurate Online

Oktober 10, 2024

By Nazwa

Perhitungan PPh 21 Gaji Karyawan Tetap

Ilustrasi : Karyawan Tetap dengan status Tidak Kawin dan tidak ada tunjangan (TK/0). Gaji pokok per bulan Rp 12.000.000, tunjangan makan Rp 200.000 per bulan dan potongan premi asuransi yang dibayarkan oleh karyawan sebesar Rp 70.000 per bulan.

 

Setelah dilakukan penginputan informasi gaji serta tunjangan dan iuran atas karyawan tetap tersebut di Accurate Online maka didapat nilai PPh 21 per bulan adalah sebesar Rp 488.000.

Gaji Karyawan Tetap

 

PPh 21 Karyawan Tetap

 

Pencatatan Gaji Karyawan Tetap

 

Perhitungan PPh 21 atas ilustrasi diatas adalah sebagai berikut ini :

Perhitungan PPh 21

 

Tarif TER sebesar 4% hal ini sesuai dengan tarif pada Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No. 58 Tahun 2023. Anda bisa unduh informasi Tarif Efektifnya disini.

 

Buruan Langganan Accurate Online sebelum habis masa promo dengan berlangganan melalui www.akuntansiusaha.id penyedia produk Accurate Online yang dilengkapi dengan tim expert, respon cepat dan ramah melayani anda.

Akuntansiusaha.id melayani konsultasi gratis seputar Accurate datang ke kantor kami yang beralamatkan di Mall Metropolitan Bekasi Lt. Basement BS-06 Jl. K.H Noer Alie Bekasi Selatan

Klik DISINI untuk dapatkan promo October 26% 2024

Views: 57

PROMO SPESIAL

Diskon 26% + Cashback Rp. 300rb Accurate Online 1 Tahun.

1 Database 1 user + 1 User Tambahan

Rp. 3.596.400
Rp. 2.664.00

Gratis Konsultasi dan Demo